Saat jalan-jalan di dunia Internet tadi (Minggu, 6 Juli 2008) dan singgah di Situs resminya OpenOfice.Org dan melihat pada postingan OpenOffice.Org Extension yang menyebutkan bahwa OpenOffice.Org akan menambahkan Sun PDF Import extension (untuk selanjutnya baca SPI) dalam service pack OpenOffice.Org terbaru nanti. Tapi kita semua harus bersabar, karena Sun PDF Import extension (SPI) masih dalam tahap beta, dan hanya bekerja untuk OpenOffice 3.0 yang masih dalam tahap pengembangan. Dan apabila sesuai dengan jadwal, paket software ini akan dirilis pada bulan September 2008 nanti. Kemampuan SPI saat ini jika dibandingkan dengan tool PDF editing lainnya saat ini bisa di bilang masih sedikit di bawah nya. Namun apabila kita mencobanya sendiri maka kita akan merasakan kualitas dari SPI saat ini berada ditengah-tengah tool PDF Import yang ada saat ini. Yang saya coba ini bukanlah versi dari SPI yang Final namun versi betanya.
Untuk dapat mencoba SPi versi betanya, saya harus terlebih dahulu men-download dan menginstall sebuah versi pengembangan dari OpenOffice.org 3.0, dan kemudian melalui OpenOffice.org ini kita dapat meng-Install SPI dengan cara memilih Tools >> Kemudian pilih Extension Manager.
Kemampuan dari SPI yang ada sekarang dapat menangani berbagai permasalahan seperti : text frames, frames, sections, multilevel lists, and format tabel termasuk border dan warna background. Semua hal tersebut bisa dilakukan tanpa ada masalah, hal ini membuat SPI menjadi tambahan yang menjanjikan untuk OpenOffice.org. Namun dibalik keunggulanya tersebut SPi masih banyak memiliki kekurangan, daiantaranya adalah kita membuka SPI ini di Aplikasi OpenOffice Draw (bukan langsung di SPI nya) walaupun mungkin bisa menggunakan Impress, dan hal ini mungkin terlihat aneh dan tidak wajar taerutama jika file PDF anda adalah Text. Dengan menggunakan Draw tersebut maka muncul berbagai keterbatasan dari file PDF itu sendiri. Pada versi Beta ini SPI tidak bisa menangani format PDF Form, dan text alignment tidak akan selalu sama dengan aslinya, dengan text penuh untuk justified yang akan di import menjadi text dengan alignment left.
Memang jika kita melihat dari Versi beta ini masih banyak sekali kekurangan, namun itulah yang dinamakan versi Beta dari sebuah software, versi dimana masih harus banyak sekali dilakukan perbaikan disana sini. Namun semoga nantinya Apa yang di cita-citakan OpenOffice.org untuk dapat bisa menggabungkan Easy PDF Editing ini dapat terwujud. Jadi semakin baik, dan semua Orang bisa menggunakannya dengan mudah dan sesuai fungsi utamanya.
Maju Terus Open Source……
Yang pengen Nyoba OpenOffice.Org Versi Beta 3 bisa klik disini (Untuk Windows)
Untuk dapat mencoba SPi versi betanya, saya harus terlebih dahulu men-download dan menginstall sebuah versi pengembangan dari OpenOffice.org 3.0, dan kemudian melalui OpenOffice.org ini kita dapat meng-Install SPI dengan cara memilih Tools >> Kemudian pilih Extension Manager.
Kemampuan dari SPI yang ada sekarang dapat menangani berbagai permasalahan seperti : text frames, frames, sections, multilevel lists, and format tabel termasuk border dan warna background. Semua hal tersebut bisa dilakukan tanpa ada masalah, hal ini membuat SPI menjadi tambahan yang menjanjikan untuk OpenOffice.org. Namun dibalik keunggulanya tersebut SPi masih banyak memiliki kekurangan, daiantaranya adalah kita membuka SPI ini di Aplikasi OpenOffice Draw (bukan langsung di SPI nya) walaupun mungkin bisa menggunakan Impress, dan hal ini mungkin terlihat aneh dan tidak wajar taerutama jika file PDF anda adalah Text. Dengan menggunakan Draw tersebut maka muncul berbagai keterbatasan dari file PDF itu sendiri. Pada versi Beta ini SPI tidak bisa menangani format PDF Form, dan text alignment tidak akan selalu sama dengan aslinya, dengan text penuh untuk justified yang akan di import menjadi text dengan alignment left.
Memang jika kita melihat dari Versi beta ini masih banyak sekali kekurangan, namun itulah yang dinamakan versi Beta dari sebuah software, versi dimana masih harus banyak sekali dilakukan perbaikan disana sini. Namun semoga nantinya Apa yang di cita-citakan OpenOffice.org untuk dapat bisa menggabungkan Easy PDF Editing ini dapat terwujud. Jadi semakin baik, dan semua Orang bisa menggunakannya dengan mudah dan sesuai fungsi utamanya.
Maju Terus Open Source……
Yang pengen Nyoba OpenOffice.Org Versi Beta 3 bisa klik disini (Untuk Windows)
3 komentar:
Mantab..
i'll try later..
seep...jos wes...
:D
udah saya download Office 3 beta, tapi instal masih binggung. Gimana cara Install? File berbentuk (JavaSetup.jar) Bantuin ya (nissirilla@yahoo.com)
Posting Komentar
Setelah Baca-baca, Silahkan tinggalkan komentar
Silahkan.......